Program Indonesia Pintar Ini Sangat Membantu Sekali Bagi Anak Sekolah

 

Legalitas News (PURWOREJO) Kegiatan Tim Aspirasi Rumah Mas Bram Kecamatan Purworejo yang dengan kordinator lapangan (Korlap) untuk PIP yakni  Tuhadi Andi Mulyono AMd Selesa (21/12/21) lakukan sosialisasi di SD N 2 Mranti Kecamatan Purworejo.  Tuhadi Andi Mulyono AMd mengatakan pada wartawan ,karena di SD N 2 Maranti ditahun pertama kemarin, hanya 20 siswa murid yang mendapatakan Program Indonesia Pintar (PIP), dan pihak sekolah meminta agar siswa - siswi SD N 2 Mranta bisa mendapatkan PIP semua,.


Dijelaskan oleh Andi ,pada tahun awal kemarin pihak wali murid mengajukan sendiri- sendiri ,sehingga siswa yang medapat PIP hanya 20 siswa saja, sehingga pihak sekolah mefasilitasi pertemuan semua wali murid dengan tim aspirasi rumah Mas Bram, untuk menjelaskan tentang bagaimana mengajukan  persyaratan untuk PIP. Dan hari juga kami menerima dan meyerahkan data- data siswa kepada Kepala Sekolah SD N 2 Mranti ,dan sekarang berjumlah 96 siswa murid yang mengajukan, Insya Alloh segaera akan cair dan tinggal tunggu saja . Karena sekarang ini Koata 11,000 ada kenaikan itu untuk SD,SMP,SMA, SMK, kalau dulu koatanya hanya 9.000 ," jelas Andi.

Plt Kepala Sekolah SD N 2 Mranti yakni Wahyu Trenowati SPd ,mengatakan bahwa saya ini baru di SD N 2 Mranti dan yang asli saya Kepala Sekolah SD N Keseneng, jadi kurang tahu persis yang mendapakan PIP, hanya dua bulan yang lalu hanya 20 siswa yang mendapatkan PIP., dan hari  ini SD N 2 Mranti kemarin mengajukan 96 siswa ,ini masuk mengajukan tahun 2021. 


Pendapat Kepala Sekolah tetang PIP ini sangat bagus sekali,membantu anak -anak sekolah, karena bisa mencukupi kebutuhan mereka., misal beli buku dan alat- alat sekolah yang lain. Dan karena pandemi ini sangat membantu orang tuanya yang sulit perekonomianya, sehingga kebutuhan sekolah anak bisa terpenuhi dengan adanya PIP.

Saya hanya berpesan kepada wali murid, agar bea siswa dari PIP ini janganlah untuk membeli yang tidak-tidak,contohnya seperti pulsa dan lain-lain, karena PIP ini kebutuhan untuk anak sekolah. Saya berharap program PIP ini terus berjalan ,jangan sethun, tapi terus, karena betul- betul sangat membantu siswa, "pungkas Kepala Sekolah Wahyu Teresnowati SPd.

Posting Komentar

© Legalitas News. All rights reserved. Developed by Jago Desain